PELANTIKAN ESELON III DI LINGKUNGAN PEMKOT GORONTALO
02-08-2017 | 11:05:00
0
Kota Gorontalo-BKPP. Pada acara pelantikan, para Pejabat Eselon III di lingkungan Pemerintah Kota Gorontalo dilantik langsung oleh Sekretaris Daerah Kota Gorontalo dan dihadiri oula oleh para pejabat Eselon II.
Para pejabat yang dilantik adalah :
- MOHAMAD TAUFIQ DUNGGIO, SE sebagai Kepala Bagian Keuangan pada Sekretariat Daerah Kota Gorontalo
- Ir. MOH ZULBACHRI JOESOEF, M.Si sebagai Sekretaris pada Inspektorat Kota Gorontalo
- Drs. GUSTAM ALI, M.Ec.Dev sebagai Kepala Bagian Administrasi Perekonomian pada Sekretariat Daerah Kota Gorontalo